Selasa, 08 Juni 2010

Kelebihan dan Kekurangan Softskill Serta Manfaat Dari Materi Bahasa Indonesia

Kelebihan :
1. Mengajarkan cara baru dalam sistem pengajaran yang diterapkan.
2. Melatih mahasiswa/wi dalam menggunakan blog pribadi.
3. Melatih ketrampilan mahasiswa/wi dalam membuat artikel,puisi, dan cerita-cerita
yang akan dimasukkan dalam blog pribadi.
4. Membuat mahasiswa/wi lebih mandiri dalam belajar karena mahasiswa/wi mencari
bahan kuliahnya sendiri.


Keburukan :
1. Mahasiswa/wi jadi kurang memahami materi karena diharuskan bisa menguasai sendiri
dan kurang mendapatkan bmbingan dari dosen langsung.
2. Kurang efektif karena hanya melakukan tatap muka satu kali dalam sebulan.



Saya lebih memahami mata kuliah Bahasa Indonesia 1 karena dosen mengajarkan secara langsung dan sesuai dengan SAP yang ada, sehingga murid lebih dapat memahami materi tersebut.Sedangkan untuk Bahasa Indonesia 2, kita diajarkan untuk lebih mandiri karena termasuk ke dalam mata kuliah softskill, sehingga belajar bisa lebih santai dan tidak ada dalam ujian.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar